Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2021

Ayo membuat buku Non Fiksi

Gambar
 Resume ke    : 17 Gelombang     : 20 Hari/tanggal   : Rabu/ 18 Agustus 2021 Narasumber   : Musiin, M.Pd Moderator      : Mr. Bams Tema                 : Konsep Buku Non Fiksi Sehari sesudah peringatan Kemerdekaan Indonesia, kita kembali disuguhkan materi yang bermutu, semakin menambah imun tubuh lewat disatukannya kita oleh waktu dalam sebuah grup menimba ilmu. Disini bisa kita lihat bahwa berperang bukan hanya perihal mengangkat bambu, namun  mengangkat jari dan mengangkat tubuh dari rasa malas yang tak menentu apalagi di tengah pandemi yang belum berlalu. Materi yang sungguh amazing menurut saya, apalagi narasumber malam ini membawakannya dengan kata- kata yang mengalir begitu indah serta pembahasan yang sangat mendalam, terlihat beliau pandai memainkan kata. Diksi- diksi yang begitu mempesona. Ialah Ibu Musiin, M.pd dengan latar belakang Guru Bahasa Inggris yang suka membaca...

Kelengkapan Naskah

Gambar
 Resume ke     : 16 Gelombang      : 20 Hari/tanggal    : Senin, 16 Agustus 2021 Narasumber     : Theresia Sri Rahayu,S.Pd.SD Tema                : Menulis Kelengkapan Naskah                                      Sebuah Naskah dikatakan lengkap apabila sudah memenuhi beberapa syarat yang ditetapkan sehingga layak disebut draft buku. Dalam pemaparan materi malam ini akan dijelaskan oleh narasumber mengenai syarat sebuah naskah dikatakan lengkap. Dipandu oleh seorang Blogger nasional, Ibu Aam Nurhasanah, S.Pd memulai kegiatan malam ini dengan memperkenalkan seorang narasumber malam ini yaitu Ibu Theresia sri rahayu atau yang dikenal sebagai cekgu Tere. Data diri beliau dapat dilihat pada link berikut ini: Tere Tanpa Liye - CIKGU TERE Guru Inspiratif: CIKGU TERE (aamnurhasanah12.blogspot.com) Melalui pen...

Teliti sebelum merilis

Gambar
 Resume ke      : 15 Gelombang      : 20 Hari/Tanggal    : Jum'at /15 Agustus 2021 Tema                  : Proofreading sebelum menerbitkan tulisan Narasumber     : Susanto, S.Pd "Kesalahan Orang lain terletak pada mata kita, Sedang Kesalahan sendiri terletak pada Punggung kita"     Kesalahan terkadang memang muncul tanpa disadari, namun keinginan untuk memperbaikinya adalah hal yang penting untuk dilakukan. Sama halnya ketika menulis baik itu sebuah Resume, Artikel ataupun Cerpen banyak sekali dijumpai kesalahan- kesalahan. Maka dari itu, diperlukan sebuah upaya untuk mengecek kembali tulisan sebelum dibaca oleh orang lain.    Materi yang malam ini akan disampaikan oleh Bapak Susanto yaitu Proofreading. Namun ada baiknya sebelum masuk kepada pembahasan, kita mengenal lebih jauh Bapak Susanto melalui CV singkat dibawah ini:    Bapak Susanto yang lebih ak...

MENULIS BUKU MAYOR DALAM SEMINGGU

Gambar
 Resume ke          : 14 Gelombang          : 20 Hari/Tanggal        : Rabu, 11 Agustus 2021 Narasumber        : Prof. R. EKO INDRAJIT "Hiduplah seakan Engkau mati Besok, dan Belajarlah seakan- akan kau hidup selamanya" Mahatma Gandhi Pertemuan ke empat belas dalam suasana yang memanas, dipandu Moderator yang khas serta disampaikan secara lugas oleh Narasumber yang berkelas.  Narasumber malam ini  Dr. Ir. Richardus Eko Indrajit, M.Sc., MBA., MA.,M.Phil.,M.Si, lahir di Jakarta 24 Januari 1969.  Sementara baru menyelesaikan 1 Gelar S1, 5 Gelar S2, dan 3 Gelar S3 - Insya Allah mohon doanya agar gelar S3 keempat dapat diperoleh pada bulan Oktober tahun ini. Saya menebalkan kata Sementara karena terpesona dengan kata tersebut, dimana maknanya Prof Eko tidak ingin berhenti belajar. and it's so amazing. Sebagai refleksi diri, terkadang kita seharusnya malu jika tidak punya kemauan unt...

KIAT MENULIS CERITA FIKSI

Gambar
 Pertemuan ke     : 13 Gelombang          : 20 Hari/ Tanggal     : Senin, 09 Agustus 2021 Pemateri               : Sudomo, S.Pt Alunan suara hewan malam menggelitik telingaku ditambah lagi malam ini begitu Syahdu sebab dingin menyelimuti tubuh namun seakan tak ingin terpaku aku membuka Grup di Hp Ku. Rengekan suara bayi Enam Bulan semakin menjadi- jadi Sebab Mata Emak masih terpaku pada layar putih dengan jemari tak henti memainkan tombol huruf demi huruf membuat Bayi mengeluarkan Irama tak bernada dengan ritme yang meledak ledak sehingga akhirnya mata sang Suami melirik tak henti. Mungkin lelah hanya memperhatikan dan tak ingin terus diabaikan, Sambil menggendong Bayi ia mengeluarkan jurus seribu pertanyaan. dan keluarlah rentetan pertanyaan yang memenuhi rongga dada eh.. rongga kepalanya sedari tadi. "Emak sedang apa?" tanyanya pelan. " Menulis Resume". Jawabku singkat. Ia menaikan alis tebalnya ...

MENJADI PENULIS BUKU MAYOR

Gambar
Resume ke          : 12 Hari/ Tanggal      : Jum'at, 6 Agustus 2021 Tema                      : Menjadi Penulis Buku Mayor Narasumber        : Joko Irawan Mumpuni Moderator          : Mr. Bams "Nama mengandung Do'a, Bayangkan do'a tersebut dibaca orang banyak melalui Buku yang bertuliskan nama kita, maka MENULISLAH dan jadikan Ia Nyata." Pertemuan ke 12 dalam WAG  Belajar menulis gelombang 20 mengusung tema " Menjadi Penulis Buku Mayor " dikemas dan disajikan secara apik oleh Narasumber berpengalaman dan Profesional. menilik namanya saja dapat membuat kita merasakan gelombang kepiawaian beliau.  Joko Irawan Mumpuni, Nama yang diberikan orang tua beliau benar- benar membawa beliau sampai ke tingkat kesuksesan yang tinggi, MUMPUNI dapat diartikan mampu, bisa dan Profesional. dan ini terbukti kepiawaian beliau dapat kita r...

PEMASARAN BUKU

Gambar
  Resume Ke                 : 10 Hari/ Tanggal              : Senin, 02 Agustus 2021 Tema                             : Pemasaran Buku Narasumber               : Bapak Agus Subardana Moderator                    : Aam Nurhasanah, S.Pd "Tidak akan berubah nasib suatu kaum, kecuali Ia sendiri yang merubahnya."        Malam walau kelabu dan sendu bukan berarti tak menentu, tetap dipenuhi oleh Bulan yang merindu. apalagi ditambah dengan gapaian Ilmu yang bermutu dipandu oleh Ibu yang seru, Aam Nurhasanah berduet dengan Bapak Agus Subardana sang Direktur  Penerbit Buku.        Pertemuan ke- 10 dengan Tema Pemasaran Buku oleh Narasumber kita yang telah berkecimpung di dunia Penerbita...